Day: June 1, 2021

Kemenko PMK: Internalisasi Pancasila Tidak Hanya Lewat Pendidikan Formal
Deputi Bidang Koordinasi Peningkatan Kualitas Pendidikan dan Moderasi Beragama Kemenko PMK Agus Sartono mengatakan bahwa pendidikan Pancasila tidak bisa hanya diajarkan secara formal di sekolah. "Pendidikan tidak hanya pendidikan formal. Untuk melakukan internalisasi pancasila, kita harus membangun keinginan berulang ulang melalui pembiasaan sehari hari," ujar Agus melalui keterangan tertulis, Rabu (2/6/2021). Nilai nilai Pancasila, menurutnya, […]
Read More
Tiga Tim ASEAN Ketar-ketir, Timnas Indonesia Racikan Shin Tae-yong Paling Subur di Laga Ujicoba
Timnas Indonesia menjadi tim paling subur saat laga uji coba di antara empat wakil Asia Tenggara di Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022. Termasuk timnas Indonesia, para kontestan Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 menggelar uji coba sebelum menjalani tiga laga penentuan. Di antara tim tim Asia Tenggara, timnas Indonesia menjadi yang tersubur dari dua […]
Read More
Pengertian Slipstream dalam Balap MotoGP, Taktik ‘Kotor’ yang Rawan Bikin Marquez Kena Sanksi
Kata 'Slipstream' kembali mencuat ke permukaan setelah seri MotoGP Italia 2021. Slipstream kembali populer setelah sesi Kualifikasi MotoGP Italia yang melibatkan Maverick Vinales dengan pembalap Repsol Honda, Marc Marquez, Sabtu (29/5/2021) The Baby Alien julukan Marc Marquez menerapkan strategi kontroversial demi bisa menyaingi waktu Top Gun julukan Vinales . Ya, Marquez melaju di belakang Vinales […]
Read More
Komunitas Konsumen Indonesia: Pengenaan Tarif Tranaksi di ATM Link Bukti Indikasi Praktik Kartel
Setelah menuai protes dan pernyataan keberatan dari masyarakat, Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) dan PT Jalin Pembayaran Nusantara (Jalin) sepakat menunda penyesuaian biaya transaksi cek saldo dan tarik tunai di jaringan ATM Link. Ketua Komunitas Konsumen Indonesia (KKI) David Tobing menyatakan telah memprotes keras hal ini lantaran telah melanggar hak nasabah yang selama ini sudah […]
Read More
RAMALAN ZODIAK Cinta Besok Rabu, 2 Juni 2021: Cancer Kontrol Emosi, Pisces Coba Jalin Hubungan Baik
Simak ramalan zodiak cinta besok Rabu, 2 Juni 2021, mulai dari Aries hingga Pisces dalam artikel ini. Ramalan zodiak kerap membangkitkan semangat orang orang yang mempercayainya. Beberapa orang menjadikan ramalan zodiak sebagai gambaran nasib mereka di masa depan. Dalam ramalan zodiak cinta besok, Cancer kontrol emosi agar tidak muncul perselisihan dan Pisces cobalah jaga hubungan […]
Read More